Bahan Membuat Kue Apem/Mangkok Mekar Lembut
- You need 125 gr of tepung beras.
- It's 65 gr of tepung terigu.
- Prepare 150 gr of gula pasir.
- You need 250 ml of santan cair (saya 1 bks Kara + air).
- Prepare 1 sdt of ragi instan (saya fermipan).
- You need 1/2 sdt of garam.
- It's 1/2 sdt of baking powder.
- It's 1 lbr of daun pandan.
- You need Secukupnya of pasta/pewarna makanan (saya 3 macam warna).
Langkah Memasak Kue Apem/Mangkok Mekar Lembut
- Siapkan bahan-bahan. Timbang bahan sesuai takaran resep.
- Masak santan, gula pasir, garam dan daun pandan sampai mendidih. Aduk supaya gula larut dan tercampur baik. Setelah mendidih biarkan sampai suhunya hangat..
- Dalam wadah lain/baskom, campur tepung beras, tepung terigu dan ragi instan.
- Lalu tuangkan cairan santan yang sudah hangat ke dalam campuran tepung.
- Aduk adonan sampai tercampur rata (tidak ada yang menggumpal) dengan ballon wisk. Diamkan selama 30 menit. Tutup baskom dengan serbet lembab. Panaskan panci kukusan di 10 atau 15 menit terakhir..
- Setelah 30 menit, aduk kembali adonan kemudian tambahkan baking powder. Aduk rata kembali..
- Kemudian bagi 3 adonan lalu beri masing-masing 2 tetes pewarna.
- Tuang adonan ke dalam cetakan kue mangkok. Cetakan tidak perlu dioles minyak atau margarin..
- Kukus ke dalam panci kukusan/dandang yang sudah panas. Tutup panci alasi dengan serbet bersih. Kukus selama 20 menit. Tutup panci jangan dibuka selama mengukus supaya hasilnya bagus..
- Setelah matang angkat dan sajikan.
Get Latest Recipe : HOME